Resep: Rengginang Ketan Putih Mantap Jiwa

Resep Mudah yang bisa kamu terapkan di rumah sendiri tanpa takut dompet terkuras

Rengginang Ketan Putih.

Rengginang Ketan Putih Dengan Membaca Tulisan ini Anda Dapat Memasak Rengginang Ketan Putih dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat,dengan jumlah bahan sebanyak 4 buah bahan saja, serta kamu bisa melakukannya dengan sederhana, hanya dengan 3 langkah saja. Penasaran?? beginilah cara bikinnya.

Bahan Yang digunakan untuk membuat Rengginang Ketan Putih antara lain:

  1. Siapkan Bahan dan Bumbu.
  2. Siapkan 1 kg Beras Ketan.
  3. Siapkan 1 SDM Garam/Sesuai Selera.
  4. Siapkan 50 ml Air Hangat.

Instruksi Memasak Rengginang Ketan Putih

  1. Cuci Bersih Beras Ketan, Rendam Semalaman, Tiriskan, Kukus hingga Akel +/- 15 Menit, Setelah Akel angkat dan taruh diwadah, Aduk dg Garam yg dilarutkan dg air panas/hangat +/- 50 ml (bila kurang tambahkan sedikit saja, kl terlalu lembek nanti tidak mekar), Setelah tercampur rata, Kukus lagi selama 20 Menit..
  2. Setelah matang, Angkat sedikit-sedikit/menggunakan Baskom kecil, tata/dipenyet-penyet seperti gambar ( Jangan ditekan-tekan, Biar bisa bernafas dan Mekar saat digoreng, Jemur hingga kering...
  3. Setelah Kering digoreng, Cara menggoreng, dg api sedang Minyak Kondisi Panas, goreng Satu persatu dipegang dg Sutil diesek-esek hingga mengembang, dibalik satu kali.. angkat dan tiriskan.. (Sebenarnya Saya video kan, tapi nggak bisa masuk), Selamat Mencoba 👌.

Resep: Rengginang Ketan Putih Mantap Jiwa

Resep Mudah yang bisa kamu terapkan di rumah sendiri tanpa takut dompet terkuras